- Back to Home »
- Hewan »
- 3 Gajah di Swiss Jalani Program Diet
Posted by : Kamikaze Prime ™
Minggu, 25 Maret 2012
Ketiga gajah yang diketahui merupakan anggota kelompok Sirkus Knie itu tidak hanya harus menjalankan program diet rendah gula namun juga diharuskan berolahraga seperti bermain bola.
Dokter Hewan yang dipekerjakan kelompok Sirkus Knie Hanspeter Steinmetz mengatakan, tidak sulit baginya untuk mendeteksi gajah yang memiliki berat badan berlebihan.
"Hanya perlu mengamati pinggul mereka. Jika tulang pinggul tersembunyi atau hanya terlihat sedikit saja maka dipastikan gajah memiliki kelebihan berat badan. Namun sebaliknya jika tulang pinggul menonjol maka gajah itu terlalu kurus," ujar Dokter Hewan Hanspeter Steinmetz.
Gajah selama ini memang dikenal sebagai salah satu hewan yang kerap tampil dalam pertunjukkan sirkus. Atraksi mereka pun sering menjadi hiburan tersendiri bagi para pengunjung. Oleh sebab itulah gajah yang memiliki bobot tubuh berlebihan dinilai perlu menjalankan program penurunan berat badan agar tidak menghambat kelincahan mereka dalam pertunjukkan sirkus.

Sumber : http://www.klikunic.com/2012/03/3-gajah-di-swiss-jalani-program-diet.html
\(^_^)/ Backlinks \(^_^)/
URL |
Code For Forum |
HTML Code |
Belum Baca Ini Belum Ganteng XD
- Potong Kurban, Mekkah Pakai Teknologi Jerman
- Hiu Macan Tutul Jatuh dari Langit?
- Aneh, Tomat Yang Satu Ini Bentuknya Mirip Dengan Bebek
- Hewan-hewan Ini Berbahaya Tapi Bisa Menyembuhkan
- Keajaiban Persahabatan Tawon dan Pohon Ara

